Info Jadwal Pembekalan PKTK

Assalamualaikum Wr.Wb.
Di sampaikan seluruh peserta pemantapan kemampuan Tenaga kependidikan (PKTK) prodi teknologi pendidikan bahwa pelaksanaan pembekalan akan dilaksanakan pada :

Pembekalan 2014 foto: Nasir, S. Pd.

Hari /Tanggal    : Selasa, 27 Januari 2015
Pukul                 : 13.00 Wita - selesai
Tempat              : Mini Hall FKIP
Perhatian:
  • memakai jas PKTK
  • berpakian rapih hitam putih
  • datang tepat waktu
  • pembekalan ini bersifat Wajib
  • informasi lokasi PKTK disampaikan dalam acara tersebut
Download Peserta PKTK 2014
Demikian Penyampaian ini atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih